POHON JATI ROBOH MENGGANGGU PENGGUNA JALAN
Kegiatan Penanggulangan Bencana Tahun 2020

By Bidang Kedaruratan dan Logistik 27 Jan 2020, 11:58:51 WIB Kedaruratan dan Logistik
POHON JATI ROBOH MENGGANGGU PENGGUNA JALAN

Keterangan Gambar : Penanganan pohon tumbang Jenar


Laporan Kejadian pohon tumbang di Jenar Kecamatan Purwodadi

1. Kejadian Bencana
a. Jenis Bencana : Pohon tumbang
b. Hari/Tanggal Kejadian : Hari Minggu, 26 Januari 2020
c. Waktu kejadian : ± 14.00 wib
d. Lokasi Kejadian : Ruas jalan tetek kereta api Jener - Pasar jenar

2. Dampak Bencana
a. Korban MD : -
b. Korban terdampak : -
c. Kerusakan : -
d. Pengungsi : -
e. Keriteria kerusakan : -

3. Kondisi Umum / Kronologi Kejadian
Laporan masuk dari pak Edy Kucir (Trantib Purwodadi) pkl 14.05 wib bahwa ada pohon Jati pada bagian batang yang Patah menutup separo pengguna ruas jalan tetek relkereta api jenar - pasar jenar dan mengancam kabel telpon.
14.25 WIB tim mulai melakukan pemotongan.
Pukul 15.10 WIB pohon sudah dapat dipotong.

4. Kegiatan/Asessment/Upaya Penanganan Darurat yang telah dilakukan
- Mendokumentasi kejadian
- Melakukan pemotongan pohon tersebut
- Melakukan pengamanan lalu lintas ruas tetek rel kereta api jenar - pasar jenar

5. Kendala/Kebutuhan Mendesak/Potensi Bencana Susulan