
- SIMULASI PENYELAMATAN GEMPA BUMI DALAM RANGKA HKBN TAHUN 2025 DI SD NEGERI 2 LUGOSOBO, KECAMATAN GEBANG
- KEGIATAN SOSIALISASI MITIGASI DAN SIMULASI GEMPA BUMI DI SMA NEGERI 1 PURWOREJO
- RAKOR BPBD TERKAIT REKOMENDASI MITIGASI KEBENCANAAN RESTO BOGOWONTO 77
- ASSESMENT GERAKAN TANAH DI DESA LEGETAN, KECAMATAN BENER
- BPBD MENGHADIRI UPACARA PELEPASAN SATGAS BGC TNI KONGA XXXIX-G MONUSCO YONIF 412/BES/6/2/KOSTRAD
- SOSIALISASI MITIGASI BENCANA DI KECAMATAN PITURUH
- PENCARIAN ORANG HILANG WARGA DESA DILEM, KECAMATAN KEMIRI
- PENCARIAN HARI KEDUA ORANG HILANG WARGA DESA SEDAYU, KECAMATAN LOANO
- WARGA DESA SEDAYU KECAMATAN LOANO HILANG SAAT MENCARI KAYU DI HUTAN
- KUNJUNGAN BASARNAS CILACAP KE BPBD KABUPATEN PURWOREJO
PRAKIRAAN CUACA WILAYAH KABUPATEN PURWOREJO JUMAT, 7 FEBRUARI 2025
Prakiraan Cuaca Wilayah
Berita Terkait
- BANTUAN ALAT BERAT DITURUNKAN KE DESA KEDUNGGUBAH UNTUK NORMALISASI TEBING LONGSOR MENUTUP JALAN 0
- PENYERAHAN BANTUAN KORBAN TERDAMPAK BENCANA ALAM DI KECAMATAN BRUNO0
- VERIFIKASI PERBAIKAN INFRASTRUKTUR PASCA BENCANA DI DESA KROYO LOR, KECAMATAN KEMIRI0
- PRAKIRAAN CUACA WILAYAH KABUPATEN PURWOREJO RABU, 5 FEBRUARI 2025 0
- PRAKIRAAN DETERMINISTIK CURAH HUJAN DASARIAN I - III FEBRUARI 20250
- 2 BIBIT SIKLON TROPIS TERDETEKSI DI SAMUDRA HINDIA0
- PRAKIRAAN CUACA WILAYAH KABUPATEN PURWOREJO JUMAT, 31 JANUARI 2025 0
- KOORDINASI PEMINDAHAN SARPRAS PENANGGULANGAN BENCANA BERUPA PERAHU FIBER0
- PROSPEK CUACA EKSTREM TIGA HARIAN DI WILAYAH JAWA TENGAH (26 - 28 JANUARI 2025)0
- PRAKIRAAN CUACA WILAYAH KABUPATEN PURWOREJO RABU, 22 JANUARI 2025 0
Berita Populer
- MITIGASI
- RESCUE ULAR WELING OLEH BPBD DI KANTOR SATPOL PP DAMKAR
- HASIL RILIS PRAKIRAAN MUSIM KEMARAU TAHUN 2024 DI JAWA TENGAH
- Apa itu Relawan Kebencanaan?
- APA ARTI BENCANA ?
- PETA DAERAH RAWAN BENCANA TSUNAMI
- MUSIM KEMARAU TAHUN 2023 AKAN DIPERKIRAKAN LEBIH KERING DARI SEBELUMNYA
- JADWAL VAKSINASI RUTIN DI RUMAH SAKIT KAB. PURWOREJO
- Apa Itu Potensi Bencana ?
- RILIS PRAKIRAAN MUSIM KEMARAU TAHUN 2023 PROVINSI JAWA TENGAH DARI BMKG

Keterangan Gambar : Prakiraan cuaca wilayah Kabupaten Purworejo
Kamis, 6 Februari 2025. Prakiraan cuaca di 16 Kecamatan wilayah Kabupaten Purworejo untuk hari Jumat 7 Februari 2025 adalah sebagai berikut, dari 16 Kecamatan se-Kabupaten Purworejo cuaca berpotensi hujan ringan dengan waktu yang berbeda-beda. Suhu udara wilayah paling rendah 22 derajat Celcius antara lain di Kecamatan Kaligesing, Purworejo, Gebang Loano dan bener. Suhu paling tinggi berada di 33 derajat Celcius untuk Kecamatan Bayan, Kutoarjo, dan Kemiri. Presipitasi air di 16 Kecamatan berkisar antara 52 hingga 99%.
BPBD Kabupaten Purworejo selalu menghimbau kepada masyarakat untuk mengantisipasi risiko bencana hidrometeorologi, seperti banjir, tanah longsor, dan genangan air, terutama di wilayah rawan. Membersihkan saluran air dan lingkungan sekitar untuk mengurangi risiko banjir. Menghindari aktivitas di wilayah rawan bencana serta mempersiapkan perlengkapan darurat. Memantau informasi cuaca terkini melalui kanal resmi dari Pemerintah baik itu melalui BMKG atau BPBD Purworejo. Tetap tenang dan siaga menghadapi perubahan cuaca ekstrem, serta pahami langkah evakuasi jika diperlukan.